Karena alasan-alasan ini mengapa air traffic controller sebagai profesional memerlukan perencanaan keuangan:
– ATC adalah profesi unik yang terpapar risiko terus menerus akan ancaman kehilangan pekerjaannya karena alasan ketidakmampuan teknis maupun medis.
– Latar belakang pendidikan yang sangat spesifik ATCO hanya mendapat sedikit pembelajaran formal mengenai keuangan dan bisnis.
– Perencanaan keuangan yang baik akan membawa ketenangan pikiran. Ketenangan pikiran adalah faktor penting bagi ATC dalam bekerja.-\
– Tidak banyak pekerjaan cadangan untuk ATC bila kehilangan pekerjaan utama Continue reading
Mimpi bersatunya ATC se-Indonesia dalam suatu wadah telah semakin dekat dengan diterbitkannya Keputusan Menteri BUMN no. SK.15/MBU/2013 tentang dibentuknya Dewan Direksi dan Dewan Pengawas Perum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (LPPNPI).
Berikut adalah hasil rangkuman dari perkembangan beberapa hari setelah Direksi PPNPI dilantik sekaligus sebagai catatan bagi insan penerbangan dan momentum bersejarah bagi dunia penerbangan Indonesia Continue reading
artikel ini merupakan lanjutan dari Bagian I Bagian II. Struktur Organisasi ATS Seperti yang tertera pada Annex 11 (Air Traffic Service), bahwasannya tujuan diselenggarakannya ATS dapat tercapai dengan efektif apabila dibentuk organisasi yang akan menyelenggarakan pelayanan dan metode untuk mencapai tujuan tersebut. Namun ICAO tidak mengatur secara spesifik bentuk maupun struktur organisasi penyelenggara ATS tersebut. Biasanya … Continue reading
Catatan kaki: gambar ini tidak mereprentasikan pandangan penulis (sepertinya) :p
Gunakan lembar sederhana ini untuk melihat persepsi budaya safety kantor/manajemen/perusahaan anda 🙂